
Cerita Boga Indonesia
Summary
Buku Cerita Boga Indonesia-Persembahan 40 Penulis+ Buku Masak Indonesia ini merupakan kompilasi dari buku-buku resep karya 48 penulis yang sudah pernah diterbitkan oleh Gramedia Pustaka Utama.
Ada 9 kategori dengan jumlah total 113 resep pilihan meliputi hidangan berkuah, nasi, mi, ketupat, lontong, lauk utama dan pendamping, aneka sayur, hidangan selingan, cake dan kue, serta resep berbagai hidangan mancanegara yang populer di Indonesia.
Semua resep pilihan dalam buku ini merupakan buah karya 48 penulis sekaligus jago masak yang sudah tidak asing lagi dalam dunia kuliner. Bahkan beberapa di antaranya merupakan penulis buku best seller, antara lain Julie “Nyonya Rumah” Sutarjana, Sisca Soewitomo, Rudi Choirudin, Tuti Soenardi, Fatmah Bahalwan, Wied Harry Apriadji, dan Ny. Liem & Chendawati. Selain itu, masih banyak lagi penulis yang juga pelaku bisnis boga yang mumpuni di bidangnya, dan masih aktif hingga kini.
Dengan mengikuti resep-resep yang telah teruji, Anda dapat menjadi chef kebanggaan keluarga di rumah. Bahkan bukan tidak mungkin Anda pun bisa mengikuti jejak para penulis kami dan sukses di bidang tata boga.
No. GM | : | 0 |
ISBN | : | 978-602-03-1143-2 |
Price | : | Rp 130.000 |
Total Pages | : | - |
Size | : | 15 x 23 |
Date Published | : | 11 Desember 2014 |
Book Format | : | Softcover |
Category | : | Culinary |
No reviews
Related Books
Tak ada gabungan yang lebih menarik dari puisi dan fiksi.
Temukan buku lainnya yang tak kalah menarik.
-
Culinary
Yummy yet Trendy Dessert
-
-
Nobody commented