Sang Penari (Heaven's Price)

Sang Penari (Heaven's Price)

Author: Sandra Brown

Category: Romance

Blair Simpson, penari andal dalam berbagai pertunjukan Broadway, cedera parah. Supaya bisa beristirahat total, Blair menerima tawaran sahabatnya untuk menyewa apartemen di sebuah kota kecil. Pada hari pertamanya, Blair berkenalan dengan tetangganya, Sean Garret, yang berpurapura menjadi pemijat. Sean tidak malu-malu menunjukan ketertarikannya pada Blair, tapi gadis itu menolaknya. Blair bukannya tidak menyukai Sean, tapi ia tidak ingin punya hubungan yang mengikat di kota kecil itu. Ia ingin kembali ke Broadway dan meneruskan karier menarinya.

No. GM :
617184034
ISBN :
978-602-03-7752-0
Price :
Rp 55,000
Total Pages :
232 pages
Size :
11x18cm
Published :
23 October 2017
Format :
Softcover
Category :
Romance
Tags
Jadilah yang pertama untuk mereview buku ini
Sandra Brown

Ia lahir tanggal 12 Juni 1948 di Waco, Texas. Sejak kecil ia sudah hobi membaca karena dorongan orangtuanya. Ia baru dua tahun di kuliah di Texas Christian University saat menikah dengan Michael Brown tahun 1968. Ia kemudian melanjutkan pendidikannya di Oklahoma State University dan University of Texas di Arlington. Tahun 1979, Sandra Brown dipecat dari pekerjaannya di perusahaan pembuat acara televisi dan ia memutuskan untuk mencoba menulis.

Tahun 1981 novel pertamanya, Love Beyond Reason, pun terbit. Memasuki tahun 1990-an, karier Sandra Brown semakin cemerlang. Sandra Brown memiliki 3 buku dalam daftar New York Times bestseller tahun 1992, bahkan namanya disejajarkan dengan Stephen King, Tom Clancy, J.K.Rowling, dan Danielle Steel.