
Mata yang Enak Dipandang
Author: Ahmad Tohari
Category: Literary
Buku ini merupakan kumpulan lima belas cerita pendek Ahmad Tohari yang tersebar di sejumlah media cetak antara tahun 1983 dan 1997. Seperti novel-novelnya, cerita-cerita pendeknya pun memiliki ciri khas. Ia selalu mengangkat kehidupan orang-orang kecil atau kalangan bawah dengan segala lika-likunya.
Ahmad Tohari sangat mengenal kehidupan mereka dengan baik. Oleh karena itu, ia dapat melukiskannya dengan simpati dan empati sehingga kisah-kisah itu memperkaya batin pembaca.
No. GM :
619173006
ISBN :
978-602-03-0059-7
Price :
Rp 58,000
Total Pages :
216 pages
Size :
13,5x20cm
Published :
14 January 2019
Format :
Softcover
Category :
Literary
Jadilah yang pertama untuk mereview buku ini