Ratu dan Kelana

Ratu dan Kelana

Author: Disney

Category: Picture Books

Dirancang khusus untuk anak-anak Taman Kanak-Kanak dan balita. Buku-buku ini memberi anak-anak hiburan, informasi, dan mengembangkan imajinasi mereka.

Cerita dan topik yang beraneka ragam, serta gambar-gambarnya yang lucu, membuat seri ini memberi kegembiraan dan keasyikan yang tak habis-habisnya pada anak-anak. Karena anak-anak menyukainya, seri ini ideal sekali untuk memperkenalkan anak-anak kepada dunia bacaan. Ditulis dan diberi ilustrasi oleh para pengarang dan ilustrator pilihan!

No. GM :
0
ISBN :
979-511-171-X
Price :
Rp 10,000
Total Pages :
0 pages
Size :
16 x 20
Published :
01 January 1991
Format :
Softcover
Category :
Picture Books
Tags
Jadilah yang pertama untuk mereview buku ini
Disney

Disney atau lebih lengkapnya The Walt Disney Company bergerak di bidang hiburan dan media. Didirikan pada 16 Oktober 1923 oleh Walt Disney dan Roy Oliver Disney. Selain dikenal sukses memproduksi berbagai film, animasi, serta mengelola theme-park, Disney juga bergerak di dunia penerbitan melalui Disney Publishing Worldwide. Penerbitan Disney meliputi berbagai buku ditujukan untuk anak-anak, remaja, dan dewasa.