Frozen: Menyingkap Keajaiban Frozen

Frozen: Menyingkap Keajaiban Frozen

Author: Disney

Category: Beginning Readers

• Hidangan pencuci mulut apa yang paling digemari Anna? • Nasihat siapa yang selalu diingat Elsa saat ia merasa takut? • Berapa saudara laki-laki Pangeran Hans? • Siapa makcomblang dalam Frozen? • Mengapa Kristoff lebih suka berteman dengan rusa kutub daripada dengan manusia? • Apa yang paling disukai Olaf?

Temukan jawabannya dalam buku wajib penggemar Frozen ini. Semua yang ingin kauketahui tentang tokoh-tokoh dan cerita Frozen diungkap tuntas di sini, tentu saja lengkap dengan gambar-gambar cantik dari film!

No. GM :
0
ISBN :
978-602-03-2315-2
Price :
Rp 65,000
Total Pages :
0 pages
Size :
19 x 26
Published :
19 November 2015
Format :
Softcover
Category :
Beginning Readers
Tags
Jadilah yang pertama untuk mereview buku ini
Disney

Disney atau lebih lengkapnya The Walt Disney Company bergerak di bidang hiburan dan media. Didirikan pada 16 Oktober 1923 oleh Walt Disney dan Roy Oliver Disney. Selain dikenal sukses memproduksi berbagai film, animasi, serta mengelola theme-park, Disney juga bergerak di dunia penerbitan melalui Disney Publishing Worldwide. Penerbitan Disney meliputi berbagai buku ditujukan untuk anak-anak, remaja, dan dewasa.