Junita
Junita

Junita, kelahiran Kota Metro, menyelesaikan pendidikannya di Akademi Pariwisata Trisakti tahun 1998. Sempat bekerja kantoran sebelum memutuskan menjadi ibu rumah tangga.

Ketertarikan pada dunia memasak muncul terdorong keinginan agar dapat menyajikan masakan yang lebih bervariasi, enak dan sehat untuk keluarga.

Saat ini penulis disela sela kesibukannya mendampingi suami dan merawat 3 putra, Ia masih menyempatkan diri untuk berbagi resep melalui akun Instagram @xanderskitchen yang memiliki follower 642 K lebih per Oktober 2019.

Books