
Critical Eleven Screenplay + Behind The Scenes
Author: Robert Ronny
Category: Movie Tie-In
“It’s really beautiful, everything is just perfect: directing, ceritanya, gambarnya, pemainnya, musiknya. It’s a must watch movie.\" Bunga Citra Lestari (aktris)
“Based on a best-selling novel of the same title, this is one of the most eagerly awaited fi lms this year. It has a solid team of scriptwriters to adapt the novel, Reza Rahadian who collaborates with Adinia Wirasti to mesmerize moviegoers with their on-screen chemistry. Critical Eleven is a sweet adult romance that could bring viewers to tears and to look back at their own marriage.\" The Jakarta Post
“Heartbreaking sekaligus hangat, Critical Eleven adalah adaptasi yang begitu solid. Chemistry Reza dan Asti sebagai Ale dan Anya adalah salah satu chemistry pasangan terkuat dan terbaik di fi m Indonesia sepanjang masa setelah rentang beberapa dekade.\" Vincent Jose (kritikus film)
“Sums up with a deep intimacy never before seen in our cinema these days, Critical Eleven took us to a journey of love, loss, and life.\" Daniel Irawan (kritikus film)
Melalui Critical Eleven, pemenang Piala Citra, Reza Rahadian dan Adinia Wirasti menghidupkan Ale dan Anya dari novel national best-seller karya Ika Natassa, pasangan muda yang bertemu dan saling terpikat dalam penerbangan Jakarta-Sydney. Pertemuan itu membawa mereka ke jenjang pernikahan dan membuat keduanya mengambil keputusan besar sebagai pasangan karena pengorbanan yang harus dilakukan salah satu dari mereka: pindah ke New York.
Kota yang tidak pernah tidur ini ternyata membawa berkah bagi keduanya: kehamilan Anya yang mengubah hidup mereka. Sampai Ale dan Anya diterjang sebuah insiden yang membuat mereka tidak hanya mempertanyakan cinta, tetapi juga bergumul dengan ego dan harus memilih: menyerah dalam amarah atau menyembuhkan luka dan bertahan dalam ketidakpastian. Pilihan sulit itu bertambah pelik dengan kehadiran seseorang yang sudah lama mencintai Anya.