
Kebangkitan Negara Dagang
Author: Richard Rosecrance
Category: Economics & Accounting
Buku ini merupakan panduan yang sungguh baik secara teori dan sejarah yang mengindentifikasikan berbagai kecenderungan yang menawarkan peluang bagi pembentukkan sistem hubungan internasional yang lebih bersifat damai. Buku ini sangat relavan sekaligus masuk akal. Relavan karena membahas berbagai tantangan paling pokok yang dihadapi para pengambil keputusan dewasa ini saat mereka bergulat dengan masalah kebijaksanaan ekonomi dan pertahanan keamanan. Masuk akal karena mampu menangkap dengan baik dinamika pergeseran keseimbangan dan peluang ekonomi pada akhir abad ke-20 ini.
No. GM :
0
ISBN :
979-511-154
Price :
Rp 7,000
Total Pages :
0 pages
Size :
14 x 21
Published :
01 January 1991
Format :
Softcover
Category :
Economics & Accounting
Jadilah yang pertama untuk mereview buku ini