
Belajar ABC dengan Augmented Reality
Author: Devar Entertainment
Category: Picture Books
Mengenal huruf akan semakin menyenangkan dengan buku Augmented Reality ini. Dengan teknologi AR, kau bisa melihat berbagai hewan bermunculan dari halaman buku dan ‘‘hidup’’. Mereka akan mengajakmu belajar sambil bermain. Tidak hanya itu, ada bonus stiker lucu juga di dalamnya, lho!
No. GM :
624120023
ISBN :
978-602-06-7916-7
Price :
Rp 59,000
Total Pages :
36 pages
Size :
21 x 28,5 cm
Published :
02 October 2024
Format :
Soft Cover
Category :
Picture Books
Jadilah yang pertama untuk mereview buku ini